Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Golput, Memilih untuk Tidak Memilih

9 Oktober 2016   23:42 Diperbarui: 10 Oktober 2016   00:02 107 1
Pemilihan umum merupakan ajang pencarian pemimpin atau wakil rakyat. Karena pada prinsipnya demokrasi itu pemerintahan dari, oleh dan untuk rakyat. Pemilu merupakan ajang partisipasi kita untuk ikut serta membangun pemerintahan. Pemilu merupakan realisasi dari demokrasi yang menganut sistem perwakilan di Indonesia. Dengan memilih orang yang kita anggap mumpuni untuk mewakili diri kita dan orang lain berarti kita sudah ikut mendukung jalannya demokrasi dalam tataran prinsip “oleh rakyat”.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun