Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story

TdS Stage 3, Menyisiri Pantai, Keliling Danau, Mendaki Kelok 44 Menuju Jam Gadang di Bukittinggi

9 Juni 2011   00:30 Diperbarui: 26 Juni 2015   04:43 431 1
[caption id="attachment_113137" align="aligncenter" width="495" caption="Rute Etape 3, dari Pantai Gandoriah Pariaman - Danau Maninjau, Kelok 44, Bukittinggi. www.tourdesingkarak.com"][/caption] [caption id="attachment_113138" align="alignleft" width="300" caption="Tiga Pebalap Azad University (IAU) Iran memasuki finis etape 3, di Bukittinggi. Foto www.tordesingkarak.com"][/caption] Pebalap-pebalap dari tim IAU kembali merajai Tour de Singkarak, kali ini di etape 3 Pariaman – Kelok 44 – Bukittinggi. Kalau kemaren dua pebalap menempati posisi teratas , di etape ini meningkat jadi tiga pebalap sebagai juara 1, 2 dan 3. Sejak start dari Pariaman tiga pebalap Azad University Amir Zargari, Emami Rahim dan Golakhour Pourseyedi terus memimpin menyusuri pantai di Kabupaten Padang Pariaman dan Kabupaten Agam kemudian dari Muko-muko melingkari Danau Maninjau dan mendaki Kelok 44 terus ke Matur –Padang Lua akhir nya berhenti di depan Jam Gadang Bukittinggi, namun di finis Amir didahului rekannya Golakhour Pourseyedi, Amir ditempat kedua dan rekan satu tim lainnya Emami Rahim di tempat ketiga. [caption id="attachment_113139" align="alignright" width="300" caption="Danau Maninjau, Danau terbesar kedua di Sumbar menjadi bagian darirute dari etape 3 Tour de Singkarak 2011. Foto dari berita.univpancasila.ac.id"][/caption]

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun