Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mengatasi Tantangan Demam Berdarah dengan Peran Strategis Kesehatan Masyarakat dalam Pencegahan dan Penanggulangan

15 September 2024   21:08 Diperbarui: 15 September 2024   21:18 17 0
Demam Berdarah Dengue (DBD) adalah penyakit yang ditularkan oleh gigitan nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictus. Virus dengue akan menyerang sel pembeku darah dan merusak dinding pembuluh darah kecil (kapiler), akibatnya terjadi pendarahan dan kekurangan cairan bahkan sampai mengakibatkan renjatan (syok). Sekitar setengah dari populasi dunia sekarang berisiko terkena demam berdarah dengan perkiraan 100-400 juta infeksi terjadi setiap tahun. Demam berdarah umumnya dapat ditemukan didaerah beriklim tropis dan subtropis di seluruh dunia, sebagian besar di daerah perkotaan dan semi perkotaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun