Proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Indonesia telah menjadi topik hangat yang di bicarakan di lingkungan masyarakat. Mentri Pendidikan, kebudayaan, Riset dan Teknologi Indonesia yaitu bapak Nadiem Makarim menciptakan sistem baru untuk penerimaan siswa/siswi di jenjang SMP dan SMA yaitu sistem zonasi. Sistem zonasi ini maksudnya seleksi untuk para calon siswa/siswi berdasarkan lingkungan tempat tinggalnya.
KEMBALI KE ARTIKEL