Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengapa Penggunaan Bahasa "Anak Jaksel" Ramai Digunakan?

29 Mei 2023   19:20 Diperbarui: 4 Juni 2023   12:33 159 1
Bahasa merupakan sebuah alat untuk berkomunikasi yang digunakan di dalam masyarakat. Dalam hal ini, bahasa merupakan salah satu aspek yang sangat dipengaruhi oleh budaya, maupun dengan sebaliknya. Seperti contohnya dalam kurun waktu beberapa tahun terakhir, bahasa ‘anak Jaksel’ atau anak Jakarta Selatan sedang ramai di perbincangkan di sosial media. Lalu apa sih arti sebenarnya dari bahasa ‘anak Jaksel’ itu sendiri?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun