Menjadi pribadi yang beriman adalah tujuan pembentukan pertama dalam pendidikan. Artinya konsep imanensi dan transendensi diri yang digapai siswa/i mendapatkan perhatian pertama di sekolah. Konsep dasar ini memberikan pengakuan adanya "partisipasi". Konsep ini berkeyakinan bahwa manusia mengambil bagian dalam Tuhan Yang Maha Sempurna.
KEMBALI KE ARTIKEL