Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat Pilihan

Pergulatan Tanpa Henti untuk Penegakan HAM Universal

23 Februari 2014   07:43 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:33 88 0

Pada tanggal 24 Oktober 2014 yang akan datang, masyarakat dunia akan memperingati berdirinya Perhimpunan Bangsa-Bangsa (PBB) yang ke-69 tahun. Selepas perang dunia I dan II, PBB didirikan demi menjamin perdamaian dunia. Pada awal pendiriannya, PBB mula-mula ditandatangani oleh 5 negara besar dan raksasa ketika itu yakni AS, Inggris, Perancis, Uni Sovyet (kemudian digantikan Rusia) dan Cina-nasionalis (kemudian digantikan RRC). Selanjutnya negara-negara itu menjadi Anggota Tetap DK PBB dan memiliki hak veto dalam sidang Dewan Keamanan (DK) PBB di New York, AS. Setelah PBB didirikan pada 24 Oktober 1945 di San Fransisco, AS, dalam tahun 1948 diumumkan juga Universal Declaration of Human Rights (UDHR) yang dikonkretkan pada suatu perjanjian yang disampaikan PBB tahun 1966 dan kemudian diratifikasi pada tahun 1977.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun