Jean-Franois Lyotard (1924--1998) adalah seorang filsuf Prancis yang dikenal karena kontribusinya terhadap pemikiran postmodern. Lyotard memandang bahwa masyarakat kontemporer mengalami pergeseran besar dari narasi besar atau meta-naratif, yang sebelumnya digunakan untuk menjelaskan tujuan, keberlanjutan, dan makna dalam kehidupan.
KEMBALI KE ARTIKEL