Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Hemat Air dengan Sistem Irigasi AWD & IOT

25 Juni 2023   20:59 Diperbarui: 25 Juni 2023   21:15 448 11
Di Indonesia tanaman padi merupakan tanaman terpenting dimana menghasilkan beras yang menjadi makanan pokok masyarakat Indonesia. Menurut Marwanti (2022) produktivitas padi nasional rata-rata mencapai 54,42 ton/hektar pada tahun 2021. Produktivitas padi menurut Maman (2021) didominasi oleh padi sawah yang luasnya 95% dan padi ladang atau padi lahan kering 5%. Hal tersebut menjadi salah satu faktor yang menyebabkan permasalahan terkait sumber daya air dimana kebutuhan air terus meningkat dan petani sebagian besar masih menggunakan sistem irigasi konvensional atau penggenangan terus-menerus yang boros air. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun