Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN-PPM UGM 2024 Gelar Inovasi Kuliner di SMP N 4 Muncar: Chicken Seaweed Roll Karya Siswa Kelas 7

22 Agustus 2024   09:13 Diperbarui: 22 Agustus 2024   09:15 51 0
Di era digital yang serba cepat ini, kreativitas dalam bidang kuliner menjadi semakin penting. Hal ini disadari betul oleh tim KKN-PPM UGM 2024 yang tengah bertugas di Desa Wringinputih, Banyuwangi. Mereka mengadakan kegiatan pelatihan pengolahan chicken seaweed roll sebagai olahan hasil ternak di SMP N 4 Muncar, dengan sasaran utama siswa kelas 7.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun