Semester kedua adalah masa yang penuh makna bagi saya sebagai seorang Hindu karena saya memiliki kesempatan untuk mempelajari lebih lanjut tentang Tri Hita Karana (THK), agama Hindu, dan mendapatkan banyak manfaat dan pelajaran berharga tentang kehidupan spiritual dan sehari-hari. Dalam agama Hindu, THK adalah konsep filosofis yang menekankan keseimbangan dan keselarasan dalam tiga aspek kehidupan manusia: hubungan dengan Tuhan (Parahyangan), hubungan dengan sesama manusia (Pawongan), dan hubungan dengan alam semesta (Palemahan).
KEMBALI KE ARTIKEL