Para pendengar musik pasti sudah tidak asing dengan sebutan frontman dalam sebuah band. Biasanya frontman di dalam band identik dengan vokalis dalam band tersebut. Seperti contoh frontman dari grup band legendaris bergenre grunge yaitu Kurt Cobain. Frontman dalam sebuah band juga ada yang lebig dari satu orang, seperti band The Beatles frontman dari band tersebut ada Paul Mccartney dan John Lennon. Peran frontman dalam sebuah band sangat krusial, frontman juga yang harus mengambil keputusan ketika dihadapkan beberapa pilihan dan menjadi penentu kejayaan suatu band.
KEMBALI KE ARTIKEL