Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

KKN Tematik UPI: Hal-hal yang Harus Disiapkan Ketika Sekolah Offline Dimulai

23 Desember 2020   22:31 Diperbarui: 23 Desember 2020   22:40 353 0
Pada tahun ajaran baru 2020/2021, Nadiem Makarim sebagai Menteri Pendidikan dan Kebudayaan  Indonesia mengatakan bahwa sekolah boleh melaksanakan pembelajaran tatap muka dengan tetap mematuhi protokol kesehatan yang berlaku. Menteri Agama, Menteri Kesehatan, dan Menteri Dalam Negeri Republik  ikut andil dalam memutuskan kebijakan ini, termasuk mendiskusikan  panduan penyelenggaraan pembelajaran pada tahun ajaran 2020/2021 di masa pandemi Covid-19. Sehingga, sekolah diharapkan mulai mempersiapkan diri dari sekarang hingga akhir tahun untuk pergantian model pembelajaran.

1. Gunakan tisu saat hendak menyentuh benda atau permukaan apapun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun