Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Dukung Net-Zero Emissions dalam Upaya Melestarikan Lingkungan dan Meningkatkan Perekonomian

24 Oktober 2021   22:04 Diperbarui: 24 Oktober 2021   22:46 165 0
Saat ini bisa kita lihat tingginya angka polusi udara atau emisi yang terjadi, dapat di temukan di sekitar kehidupan kita, seperti asap kendaraan bermotor yang mengandung CO2, pembakaran minyak atau gas untuk pemanas rumah, atau menggunakan listrik yang dihasilkan dari batu bara, gas alam, dan minyak bumi, dan lain sebagainya. Emisi tersebut dapat berdampak pada iklim yang sering berubah-ubah bahkan mengakibatkan cuaca ekstrem pada suatu wilayah juga dunia, selain berdampak pada perubahan cuaca emisi juga menyebabkan kehilangan atau kerugian perekonomian hingga milyaran sampai triliunan rupiah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun