Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Gangguan Sistem Perkemihan, Serta Merawat Sistemnya

5 November 2023   22:11 Diperbarui: 5 November 2023   22:20 64 0
Sistem Perkemihan ( urinaria ) dalah sistem tubuh manusia yang bertanggung jawab untuk memproduksi, menyimpan, dan mengeluarkan urine dari tubuh. seperti yang kita ketahui sistem perkemihan dibagi menjadi 4 bagian yaitu, Ginjal, Ureter, Kandung kemih, Uretra. empat bagian ini sangat memiliki manfaat yang berguna bagi tubuh kita seperti Menyaring zat-zat racun dalam darah, Mensekresi atau mengeluarkan cairan berisi limbah dan racun dari tubuh, Menjaga keseimbangan kadar air dan elektrolit dalam tubuh. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun