Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Paham-Paham Radikalisme dan Terorisme yang Mengancam Persatuan dan Kesatuan Indonesia

26 Januari 2024   20:17 Diperbarui: 26 Januari 2024   20:18 262 0
Pada saat ini, persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia tengah menghadapi masalah serius. Munculnya paham-paham radikalisme dan terorisme menjadi ancaman bagi bangsa ini. Ancaman ini diwujudkan dalam bentuk tindakan kekerasan, tawuran, dan sebagainya yang merusak mengancam keselamatan masyarakat. Ancaman ini bila tidak ditangani dengan baik akan menimbulkan dampak yang besar bagi bangsa Indonesia yaitu pudarnya  persatuan dan kesatuan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun