PANGKALAN BALAI - Satuan Reserse  Narkoba Polres Banyuasin kembali menggagalkan peredaran narkoba di Bumi Sedulang Setudung. Kali ini sebanyak 7 paket kecil narkotika jenis sabu bruto (1,10) gram yang disimpang dalam botol minyak rambut Gatsby diamankan.
KEMBALI KE ARTIKEL