Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pembangunan Infrstruktur Ekonomi di Kota Mojokerto: Kunci Pertumbuhan dan Kemajuan Daerah

18 September 2024   12:08 Diperbarui: 18 September 2024   12:11 67 1
Kota Mojokerto terletak di Provinsi Jawa Timur merupakan salah satu kota yang memiliki potensi ekonomi yang besar. Sebagai kota yang berada disekitar Surabaya, Mojokerto menjadi kota penunjang wilayah industri dan perdagangan yang memegang peranan penting dalam pengembangan ekonomi regional. Dalam bebrapa tahun terakhir, pemerintah setempat terus berupaya memperkuat infrastruktur ekonomi untuk mendorong pertumbuhan yang berkelanjutan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun