Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Peran Fisioterapi dalam Menangani Kasus Down Syndrome pada Anak-Anak

26 Mei 2024   21:11 Diperbarui: 26 Mei 2024   21:47 65 0
Down Syndrome merupakan suatu kelainan genetik yang disebabkan oleh kesalahan pada saat pembelahan sel saat masih dalam kandungan. Kesalahan pembelahan tersebut biasa disebut dengan nondisjunction atau genetik yang gagal untuk memisahkan diri sehingga menghasilkan kromosom ekstra yang disebut dengan trisomi 21 (Centers for Disease Control and Prevention, 2016). Kelainan ini dapat menyebabkan keterlambatan dalam perkembangan fisik, mental, dan bahkan kecacatan. Selain itu, kelainan ini juga dapat menyebabkan masalah terkait kesehatan lainnya, seperti gangguan jantung, pencernaan, dan gangguan pada gerak motorik yang menyebabkan anak tidak dapat memenuhi kebutuhannya sendiri secara optimal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun