Mohon tunggu...
KOMENTAR
Indonesia Sehat

Sosialisasi Kesehatan Sistem Pencernaan dan Roleplay Kedokteran oleh Mahasiswa UMM di SDN Jodipan

19 September 2022   20:48 Diperbarui: 21 September 2022   18:48 616 2
Pada hari kamis, 31 Agustus 2022 telah dilakukan sosialisasi kesehatan sistem pencernaan dan roleplay kedokteran oleh lima anggota PMM (Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa) kelompok 97 gelombang 6 program studi kedokteran UMM (Universitas Muhammadiyah Malang) dengan Bapak Bustanol Arifin, Spd., Mpd. Selaku DPL (Dosen Pembimbing Lapangan) yang bertempat di SDN Jodipan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun