Tanah Karo. Sabtu 29/06/2024. Â Jalin kebersamaan dan sinergitas antara masyarakat dengan TNI, Danramil 09 Lau Baleng Kodim 0205 Tanah Karo Kapten Inf Gandhi N. Hartanto perintahkan Babinsanya membantu petani di lahan pertanian di Desa Tanjung Gunung Kec. Lau Baleng Sabtu (29/06/2024) pagi.
KEMBALI KE ARTIKEL