Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengungkap Problematika Bimbingan dan Konseling di SMA Surya Buana Malang

22 Oktober 2023   13:00 Diperbarui: 22 Oktober 2023   13:04 284 0
Sekolah harus menyelenggarakan pendidikan dalam arti yang seluas-luasnya untuk mencapai cita-cita pendidikan nasional di atas. Pengajaran saja tidak cukup untuk mengembangkan kepribadian siswa yang maju dan mandiri. Sekolah dapat mencapai tujuan pendidikan nasional di atas melalui bimbingan dan konseling. Seorang konselor harus memiliki pemahaman dan rencana yang jelas untuk digunakan selama tahapan penyelesaian masalah yang dihadapinya. Kegagalan/keteledoran konselor untuk menangani masalah dapat menyebabkan masalah menjadi lebih sulit dan lebih lama diselesaikan, yang bahkan dapat menyebabkan munculnya masalah baru yang lebih sulit dan rumit.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun