Pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa (PMM) mitra dosen kelompok 207 yang beranggotakan yaitu Aura Cahyaningtyas, Fina Arianti dan Dwi Chandra Agus Rianto yang dibimbing oleh Beti Istanti Suwandayani S.Pd., M.Pd dan Vivi Kurnia Herviani S.Pd., M.Pd . Di kantor dinas kabupaten Lembata Provinsi Nusa Tenggara Timur, tepatnya pada tanggal 10 Oktober 2022 pihak Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) yang dipimpin oleh Prof. Yus Mochamad Cholily M.Si bersama Dr. Baharudin perwakilan Pusat Kurikulum dan Pembelajaran melakukan kunjungan ke kantor Dinas Pendidikan dan Pemuda Olahraga Kabupaten Lembata Provinsi Nusa Tenggara Timur.
KEMBALI KE ARTIKEL