Sosialisasi kewirausahaan dengan tema "Tingkatkan Nilai Jual Produk UMKM Melalui Sertifikasi Halal" dilaksanakan pada Rabu, 2 Agustus 2023 di Balaidesa Kebonagung, Ngampel, Kendal pukul 14.00 WIB
Kegiatan ini dikemas dalam bentuk pembekalan materi, sharing kisah dan pengalaman narasumber dari Bapak Delta Lexi Arbawa, S.T MM . Beliau merupakan salahsatu tokoh penting di Kendal yang menangani seputar bagaimana cara mendapatkan sertifikasi halal untuk pelaku UMKM desa.Â
"Untuk mendapatkan sertifikasi halal sendiri ada beberapa proses yang diterapkan;
1.) Reguler, melalui pemeriksaan LPH
bagi pelaku usaha:
1. Mikro dan Kecil (UMK)
2. Menengah
3. Besar
2.) Pernyataan Pelaku Usaha (Self Declare, melalui pemeriksaan Pendamping PPH.
Hanya bagi pelaku usaha mikro dan kecil (UMK) yang memenuhi syarat (tidak semua UMK bisa pengajuan sertifikasi halalnya secara self declare)