Mohon tunggu...
KKN Lamongan5
KKN Lamongan5 Mohon Tunggu... Mahasiswa - Akun KKN Lamongan 5

KKN Lamongan 5

Selanjutnya

Tutup

Nature

Mahasiswa KKN Universitas Muhammadiyah Surabaya Lakukan Penyemprotan Disinfektan di Desa Jagran Karanggeneng

22 Agustus 2021   18:45 Diperbarui: 22 Agustus 2021   19:09 445
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jumat, (20/8/21) Mahasiswa KKN Universitas Muhammadiyah Surabaya melakukan kegiatan penyemprotan disinfektan dan bagi-bagi masker. Kegiatan ini merupakan kepedulian mahasiswa kepada warga desa Jagran demi terjaganya diri dari virus Covid- 19. Apalagi di bulan Agustus ini merupakan bulan yang penuh sejarah bagi kami anak-anak bangsa Indonesia. Bertepatan di tanggal 17 Agustus merupakan hari kemerdekaan Indonesia. 

Kegiatan kepedulian ini dilakukan bekerja sama dengan warga setempat. Sebelum kegiatan penyemprotan dan bagi-bagi masker dilakukan, semua warga dan tim KKN bersama-sama melakukan kegiatan kerja bakti dan pemasangan bendera. Yang mana kegiatan kerja bakti ini memang sudah menjadi kegiatan rutin bagi warga desa Jagran, tetapi untuk kali ini berbeda karena mahasiswa KKN Universitas Muhammadiyah Surabaya memberikan kepedulian menyambut hari kemerdekaan di tengah pandemi. 

Dokumentasi bagi bagi masker.
Dokumentasi bagi bagi masker.

"Kegiatan kerja bakti di desa Jagran memang sudah menjadi kegiatan rutin yang dilakukan oleh warga setiap satu minggu sekali" ujar Bapak Tarmidzi selaku Kepala Desa Jagran". 

Sasaran penyemprotan disinfektan dan bagi-bagi masker yang dilakukan oleh tim KKN di antaranya yaitu, rumah warga, masjid, sekolah, balai desa, warung kopi, dan bengkel. Tidak hanya itu, kegiatan bagi-bagi masker juga kami lakukan di sekitar jalan diberikan kepada orang-orang yang lewat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun