Mohon tunggu...
KKN T 09 Sidodadi
KKN T 09 Sidodadi Mohon Tunggu... Mahasiswa - UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO

Kegiatan Seputar KKN T 2023 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo Kelompok 09 Desa Sidodadi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tim KKN Terpadu Umsida Dampingi Kegiatan Mengaji

6 Agustus 2023   21:32 Diperbarui: 11 Agustus 2023   12:08 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto : Ahmad Rivaldi

Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Terpadu kelompok 9 Umsida melakukan kegiatan mengajar di TPQ Al-Ikhlas di Desa Sidodadi, Kecamatan Candi, Kabupaten Sidoarjo pada sabtu (17/06/2023).
Kegiatan mengaji ini dilakukan setiap hari Senin - Sabtu jam 15.00 - 16.30 WIB.

Anggota KKN Terpadu 09 mendampingi dalam kegiatan belajar kaligrafi dan juga mewarnai. kegiatan tersebut sebagai upaya meningkatkan kreativitas anak, dimana pada zaman sekarang anak kecanduan gadget jadi minat belajar anak dapat berkurang.

"kami harap dengan kegiatan mengajar di TPQ dengan mendampingi anak belajar yang dibantu dengan teman- teman KKN agar menjadikan anak-anak TPQ memiliki semangat belajar yang tinggi serta menguasai ilmu agama seperti pelajaran dalam bidang al-Qur'an, hadits, aqidah akhlak, fiqih, dan praktek sholat" ujar A Junaidi sebagai anggota dari tim KKN-Terpadu 09 Umsida.

Dengan dilakukan sebuah kegiatan mendampingi dan mengajar murid di TPQ Al-Ikhlas Desa Sidodadi diharapkan mendapat pemahaman aktivitas merangsang motorik anak seperti mewarnai dan pengetahuan tentang penyelesaian sebuah masalah (problem solving).

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun