Mohon tunggu...
KKN 144 UINSU
KKN 144 UINSU Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa UINSU Medan

Kelompok Kuliah Kerja Nyata 144 UINSU St. 21

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Kunjungan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) Ke Posko KKN 144 UINSU Medan

1 September 2024   22:00 Diperbarui: 1 September 2024   22:04 43
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi Tim PDD KKN 144

19 Agustus 2024, Kunjungan Dosen Pembimbing Lapangan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 144 Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, di Desa Paya Rengas, Kecamatan Hinai, Kabupaten Langkat, Dusun 7 , Kampung durian, yaitu Ibu Dr. Juliana Nasution,M.E, dalam rangka memantau pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 144  Universitas Islam Negeri Sumatera Utara. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan bahwa program-program yang direncanakan berjalan dengan baik dan memberikan manfaat nyata bagi masyarakat setempat.

Dalam kunjungan tersebut, Ibu Dr. Juliana Nasution,M.E berkesempatan untuk berdialog langsung dengan anggota kkn 144. Melalui diskusi ini Ibu Dr. Juliana Nasution, M.E memberikan arahan serta evaluasi terhadap pelaksanaan kegiatan yang telah berjalan selama beberapa minggu terakhir dan Mahasiswa pun diberikan kesempatan untuk mempresentasikan progres dan tantangan yang mereka hadapi di lapangan.

Selain melakukan evaluasi, kunjungan ini juga memberikan motivasi kepada para mahasiswa agar tetap semangat dalam melaksanakan tugas-tugas mereka. Dosen pembimbing menekankan pentingnya keterlibatan aktif dan komunikasi yang baik antara mahasiswa, masyarakat, dan pihak desa agar program KKN ini bisa berjalan sukses dan memberikan dampak positif yang berkelanjutan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun