Mohon tunggu...
achmad suwarisman
achmad suwarisman Mohon Tunggu... Lainnya - nusa mandiri

menyelesaikan tugas kkn kampus

Selanjutnya

Tutup

Healthy

"Pulih Kembali" Sosialisasi Prokes dan Vaksinasi Covid-19 oleh KKN Mahasiswa UNM

3 Juni 2022   10:30 Diperbarui: 3 Juni 2022   10:32 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Capture By Team KKN Nusa Mandiri

Mahasiswa Uninversitas Nusa Mandiri (UNM) melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Taman Mini “Indonesia Indah”, Jakarta Timur. Kegiatan KKN berisi seosialisasi Protokol Kesehatan 5M dan Vaksinasi Covid-19, yang dipandu oleh Nur Fatkhul Rozi, Achmad Suwarisman, Gigih Hasoko Wibowo dan Budi Kurniawan Rachmat.

Kegiatan soosialisasi ini sukses dilaksanakan pada Senin (30/5) Pukul 11.00 WIB s.d  16.30 WIB dengan menargetkan para karyawan dan pedagang  yang ada di TMII.

Nur selaku ketua KKN mengatakan dalam kegiatan ini kepada para karyawan dan pedagang untuk tetap disiplin protokol kesehatan dan mengikuti vaksinasi  Covid-19.

“Dengan membagi-bagikan flayer  kepada karyawan dan pedagang di TMII. Kami memberikan Sosialisasi Protokol  Kesehatan yaitu Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Menghindari Kerumunan, Membatasi Mobilitas dan Vaksinasi Covid-19.” Ujar nya.

“Walaupun TMII sedang tutup karena revitalisasi, kami mendengar  revitalisasi taman mini untuk persiapan menyambut acara besar yaitu KTT G20. Kami sangat senang karena menjadi bagian persiapan tersebut.” Tambah nya.

Flyer yang dibagikan dalam kegiatan tersebut memiliki QR Code yang jika di-scan dengan QR-Reader di smartphone memuat informasi lengkap tentang Protokol Kesehatan dan Vaksinasi  Covid-19.

Jika TMII sudah buka nanti kegiatan seperti sosialisasi tersebut dapat dilakukan kepada para pengunjung TMII. Guna menambah kepedulian kepada masyarakat bahwa walaupun  telah melawati masa pandemi  kita tetap menjaga Protokol Kesehatan dan Vaksinasi Covid-19. Hal ini bertujuan untuk Indonesia bahkan dunia “Pulih Kembali”.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun