Kala sepertiga malam
Lelaki berkopyah hitam
Masih nampak dzikir berucap di hati
Dia ingin membersihkan hati yang tak jarang di kotori
Dari rasa dengki, rasa iri, rasa gundah dan rasa yang tak mengenakkan hati
Dia perlahan-lahan menyebut asma Ilahi
Tak lupa melantunkan do'a-do'a lewat mengetuk pintu langit
Membersihkan segala bentuk rasa dengki
Membersihkan segala bentuk rasa iri
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!