peran unisa dalam menghadapi COVID-19
seperti yang kita ketehaui pada tanggal 29 juni 2021, satuan satgas penanganan Covid-19 menyatakan terdapat 2.156.465 kasus Covid-19 di indonesia. Hal tersebut membuat indonnesia untuk bertindak membuat kebijakan pemerintah dalam menekan rantai penyebaran Covid-19. Kebijakan-kebijakan yang dibuat oleh pemerintah indonesia yaitu pembatasan sosial berskala besar (PSBB), pembentukan komite penanganan Covid-19 dan pemulihan Ekonomi Nasional, serta mewajibkan seluruh rakyat indonesia untuk menerapkan protokol kesehatan seperti selalu mencuci tangan, memakai masker, dan menjaga jarak satu sama lain. Namun, kebijakan-kebijakan tersebut dapat berjalan dengan efektif dan efisien apabila masyarakat patuh terhadap kebijakan-kebijakan tersebut.Â
Dalam menghadapi covid-19 Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta melakukan vaksinasi gratis untuk para mahasiswa dan dosen-dosen, dalam kegiatan Vaksinasi gratis ini pihak Universitas bekerja sama dengan anggota TNI/POLRI dan kementrian kesehatan Republik Indonesia, dengan jumlah 6.500 kuota untuk dosis pertama, yang diselanggarakan akan pada tanggal 25-28 Agustus 2021.Â
Selain melakukan Vaksinasi gratis Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta juga melakukan sistem pembelajaran secara daring (online) untuk memutus mata rantai penyebaran covid-19, seperti yang dianjurkan oleh pemerintah saat ini.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI