Mohon tunggu...
Khaerunisa
Khaerunisa Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Karyawan Swasta

Saya senang membaca berita-berita terupdate melalui web atau jurnal yang ada di internet.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Company Profile Mohan Digital dan Photolab

25 Juni 2022   10:22 Diperbarui: 25 Juni 2022   10:25 820
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kerja Praktek Mohan Digital & Photolab

" Company Profile Mohan Digital & Photolab Berbasis Web"

Pada tanggal 20 Juni 2022

Mahasiswa Teknik Informatika Universitas Pamulang Semester 6 telah melakukan kegiatan Kerja Praktek (KP) di Mohan Digital & Photolab, Bogor Selatan. Laporan dengan judul "Company Profile Mohan Digital & Photolab"

 

Kerja Praktek ini disusun guna memenuhi persyaratan menyelesaikan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika Universitas Pamulang . Dengan adanya kegiatan ini mahasiswa diharapakan dapat mengimplementasikan ilmu yang sudah didapat selama perkuliahan.

 

Kerja Praktek ini dilaksanakan kuranglebih satu minggu yaitu pada tanggal 16-22 Mei 2022 . Dengan diselenggarakannya kegiatan Kerja Praktek membawa tema ini diharapkan mahasiswa mendapatkan ilmu baru serta bekal untuk terjun langsung dalam ruang lingkup pekerjaan dimasa mendatang.

 

Website merupakan salah satu media yang mempromosikan atau menyebarluaskan Informasi melalui internet karena dinilai sangat efektif dari segi promosi. Jika Website didesain semenarik mungkin dan sesuai dengan citra perusahaan, maka konsumen/distributor akan lebih tertarik untuk melihat dan membeli produk/jasa yang ditawarkan. Company profile memiliki peranan cukup penting bagi sebuah perusahaan yang melakukan pelayanan karena dapat mempresentasikan visi, misi dan profil perusahaan. Selain itu manfaat  lain dari company profile adalah dapat mempersingkat pertemuan sehingga klien tidak perlu bertanya secara detail tentang profil, visi, dan misi perusahaan secara langsung.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun