Mohon tunggu...
kezia kusuma
kezia kusuma Mohon Tunggu... Lainnya - Hospitality Management Student

Mahasiswa DIV Perhotelan STP Trisakti dan Penerima Beasiswa Unggulan KEMDIKBUD

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Perhotelan: Budaya Industri Food and Beverage di Hong Kong

29 Agustus 2021   16:35 Diperbarui: 29 Agustus 2021   17:12 234
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kuliner. Sumber ilustrasi: SHUTTERSTOCK via KOMPAS.com/Rembolle

4. Selera

Kalo selera sih bisa aja subjektif karena kan setiap orang memang meiliki selera yang berbeda ya. Namun kebanyakan tamu di Hong Kong tidak suka manis, mereka lebih suka pahit atau asam. Kemudian untuk makanan dan minuman, orang Hong Kong sangatlah sehat contohnya makan ayam harus bagian dada dan tidak mau ada kulitnya, Minum jus harus Fresh tanpa tambahan gula atau bahan lainnya.

5. Night Life

Di Hong Kong sudah tidak jauh berbeda dengan budaya barat. Bar, Pub, Club dan tempat tempat mabuk lainnya merupakan hal wajar dan tidak tabu. Tentunya hal ini juga mempengaruhi jam buka FnB outlet di Hotel. Jika ada Bar nya, biasanya bisa buka hingga jam 4. Namun, karena peraturan COVID untuk sekarang, paling malam adalah jam 2 (untuk bar dengan sertifikasi tertentu) dan kebanyakan masih diantara jam 10 sampai 12.

Mungkin segini dulu hal yang bisa penulis bagikan menurut pengalaman penulis pribadi, Jika ada Kritik dan Saran jangan malu tulis yaaaa..

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun