Titik hujan seketika menyibakkan pilu
Bau tanah menebarkan aroma tubuhmu
Hanya untaian doa sedikit melepas lara sendu
Merelakan kamu yang bukan untukku
Seperti labu berwarna kelabu
Hitam pekat menyayat kelu
Wahai penjaga hati, pantaskah aku mengadu
Agar tersandar diperaduanmu
Meski janjimu palsu
Setiaku menunggu
Kamu... yang tak terikat oleh waktu
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!