Jurnalisme adalah kegiatan dalam mengumpulkan, mengedit, menulis, menerbitkan berita dengan melalui koran dan majalah. Di salurkan melalui radio, televisi dan internet. Jurnalisme meurpakan bagian dari komunikasi massa yang secara luas.
Online memiliki pengertian internet yang artinya memiliki segudang informasi yang dapat diakses dimana aja dengan adanya jaringan internet. Maka dari itu jurnalisme online adanya perubahan baru yang ada didalam ilmu jurnalistik. Biasanya media online memberikan informasi dengan cepat dan mudah didapatkan dimana saja.
Jurnalisme online yaitu proses adanya penyampaian informasi atau pesan dengan melalui internet sebagai media perantaranya. Ini dapat mempermudah jurnalis dalam melaksanakan tugasnya. Jurnalisme online merupakan tipe jurnalistik yang dipraktikan melalui media internet. Jurnalsime online dalam pengumpulan itu biasanya fakta, cerita dan laporan yang diolah dan disalurkan melalui internet. Jurnalistik online biasa ini menjadi pengakses yang sangat cepat dalam menyebarluaskan berita secara online di internet.
Web sekarang tidak hanya koran biasa melainkan memiliki kelengkapan yang bisa langsung mengakses secara langsung. Ada beberapa web yang memiliki isi berita dengan adanya Audio, Video dan seperti Maps. Dengan adanya ketiga tersebut ini membuktikan bahwa dalam mengakses berita sekarang bisa secara langsung dan pada lokasinya.
Saking berkembangnya jurnalistik online itu biasanya memunculkan sesuatu yang baru “junalistik baru” dan masuk kedalam lingkup jurnalistik online. Jurnalistik online juga memiliki beberapa cabang yang seperti :
- Jurnalisme Blog
- Jurnalisme mobile
- Jurnalisme twitter
- Jurnalistik online yang biasanya berkembang pada konsep “Junalistik Warga” (Citizen Journalism).
Sejarah Jurnalisme Online Indonesia
Kemunculan internet sendiri di Indonesia sekitar tahun 90-an yang awalnya hanya ide sekolompok orang untuk memiliki jaringan komputer. Koneksi internet pertama kali yang muncul di Indonesia di gagas oleh Joseph Lukuhay dengan mengembangkannya di kampus
Daftar Pustaka
https://aji.or.id/upload/article_doc/Media_Online.pdf
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H