Mohon tunggu...
kasmiadi
kasmiadi Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Lemah Ireng, Apakah Anak-anak Masih Tahu Sejarah Dusunnya?

10 November 2015   02:43 Diperbarui: 10 November 2015   04:09 64
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

[caption caption="Dokumen pribadi"][/caption]

  Lemah Ireng adalah sebuah dusun kecil di ujung barat kabupaten Gresik, berbatasan dengan desa Senggot atau Pantenan di sebelah selatan. Maireng merupakan bagian dari desa/kelurahan Ketanen.

Nama Lemah Ireng atau biasa disebut Maireng tidak muncul begitu saja.

Ada sejarah yang melatar belakanginya.

Seperti penuturan orang-orang tua dahulu,

Alkisah, dusun lemah ireng dahulu letaknya ada di lokasi yang sekarang di sebut Ndogawe,

Lemah ireng terdiri dari dua RW dan empat RT, berpenduduk sekitar 750 jiwa, Mata pencaharian penduduk Lemah Ireng adalah berdagang, bertani dsb.

Beberapa wilayah yang terkenal di Maireng adalah Madowo (Maireng sebelah barat) dan Lebo yang terletak di sebelah timur.

Mata air yang paling terkenal adalah Sumur Sendang Maireng.

Dari tulisan kecil ini semoga ada yang bisa melengkapi bagaimana sejarah Lemah Ireng dengan baik dan benar.

Terima kasih

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun