Mohon tunggu...
Kaseri
Kaseri Mohon Tunggu... Guru - Guru SMA Negeri 1 Jombang

Saya adalah seorang yang ingin selalu berubah dan berkembang lebih baik. Di setiap kesempatan, saya selalu berupaya mengambil peran maksimal. Pengalaman Terindah, saat terpilih dan menjadi duta di ajang "Indonesian Youth Leadership Programme" di Washingthon DC, United State of America (USA)

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

2.1.a.9. Koneksi Antar Materi Modul 2.1

24 Februari 2023   00:10 Diperbarui: 24 Februari 2023   06:36 498
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dokpri-Koneksi Antar Materi

2.1.a.9 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1

Pada Modul 2.1.a.9 yaitu Koneksi Antar Materi bertujuan CGP mampu membuat sintesa pemahaman dengan  mengkoneksikan semua materi yang telah dipelajari  sebelumnya untuk menjelaskan pemahamannya  tentang pembelajaran berdiferensiasi dan  bagaimana mengimplementasikannya

Definisi Pembelajaran Berdiferensiasi

Pembelajaran Berdiferensiasi adalah serangkaian keputusan masuk akal (common sense) yang dibuat oleh guru yang berorientasi kepada kebutuhan murid. Pembelajaran ini berfokus pada kesiapan belajar murid, minat belajar murid serta profil belajar murid.

Pembelajaran Berdiferensiasi adalah usaha untuk menyesuaikan proses pembelajaran di kelas untuk memenuhi kebutuhan belajar individu setiap murid.

Karakteristik Pembelajaran Berdiferensiasi

1. Keputusan masuk akal yang dibuat focus pada:

  • lingkungan belajar yang "mengundang' murid untuk belajar
  • tujuan pembelajaran yang didefinisikan secara jelas
  • penilaian berkelanjutan.
  • merespon kebutuhan belajar murid
  • manajemen kelas yang efektif

2. Memetakan kebutuhan belajar murid, terkait 3 aspek yaitu Kesiapan belajar (readiness) murid, Minat murid, dan Profil belajar murid

3. Terdapat tiga strategi diferensiasi yaitu diferensiasi konten, diferensiasi proses, dan diferensiasi produk

4. Tercipta komunitas belajar diferensiasi yang


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun