Dan yangterakhir Desa Cipada mempunyai jalur track downhill Burata. Lokasi track downhill Burata ini ada di Kampung Lapang Pies, Desa Cipada, Kecamatan Cikalongwetan, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.
Tempat ini merupakan salah satu track sepeda yang sangat menarik untuk di kunjungi . Karena ketika kita berkungjung kesana kita akan disuguhi vegetasi hamparan perkebunan teh , perkebunan sayur, hutan pinus , dan hutan karet. Tidak hanya itu kita akan disuguhi track yang lengkap bahkan untuk sepeda gravel pun bisa.
Itu beberapa tempat wisata yang ada di desa cipada kalian bisa coba beberapa tempat wisata yang berada dikawasan cipada ini dengan teman, keluarga dan sanak saudara.
Sekali lagi bahwasanya banyak sekali tempat wisata yang berada didesa cipada tetapi bebera spot wisata terkendala akses jalan yang kurang memadai serta kurang nya publikasi yang menyebabkan penghambat bagi pengunjung untuk datang.
Tetapi sedikit demi sedikit permaslan itu mulai diperbaiki dari akses jalan hingga publikasinya. jika kalian berminta atau sekedar ingin tahu boleh kunjugi akun instagramnya @desawisatacipada untuk info lebih lanjutnya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H