Mohon tunggu...
Khartinni Prakosa
Khartinni Prakosa Mohon Tunggu... Lainnya - Homestay " Omah Kendi" di Yogyakarta

Ibu rumah tangga, , senang menulis puisi, cerita pendek dan menulis apa saja .Hobby berkebun, art & craft.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

ASI (Air Susu Ibu)

31 Oktober 2023   15:00 Diperbarui: 31 Oktober 2023   15:13 83
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Puisi akrostik,  bentuk puisi dimana huruf awal dari setiap baris membentuk kalimat tertentu ketika dibaca secara vertikal.

Puisi akrostik

ASI ( AIR SUSU IBU)

 

Air kehidupan dari Sang Pemberi Hidup

Isap -- isaplah sayangku janganlah ragu

Riuh mulutmu mencucup menghalau haus

Sumringah senyum menyebar ke pipi chubi

Usai meneguk nutrisi mengalir ke relung sendi

Siap tumbuh mengikuti langkah hari demi hari

Usir bakteri menembus benteng diri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun