Mohon tunggu...
Kaskatella
Kaskatella Mohon Tunggu... Freelancer - freelance

All About Food and lifestyle

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Ikuti 5 Hiburan Jadul ini, agar Tetap Segar Walau Sedang Sahur

7 April 2023   22:51 Diperbarui: 7 April 2023   22:56 1262
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Rasa kantuk semakin menjadi ketika selesai menyantap makanan.

Dikutip dari Merdeka.com, melalui Konsultan metabolik endokrin, Fatimah Eliana, menjelaskan bahwa rasa kantuk usai makan terjadi akibat darah dan oksigen dari organ lain lebih banyak dialihkan ke saluran pencernaan. 

Salah satu cara untuk mengatasi rasa kantuk tersebut adalah bermain petak umpet. 

Cara bermainnya cukup mudah. Tinggal melakukan suten/suit, satu anak menjadi penjaga dan pemain lainnya harus bersembunyi. 

Si penjaga harus menemukan pemain lain untuk memenangkan permainan.  

Permainan petak umpet diperkirakan berasal dari Yunani dengan nama Apodidraskinda. 

Game ini sudah ada sejak dua abad sebelum masehi. 

Petak Umpet memiliki manfaat yang luar biasa loh. 

Menurut penulis, petak umpet adalah  mini aktivitas fisik yang melibatkan ketangkasan, strategi hingga kebersamaan. 

Sehingga quality time kamu bersama keluarga lebih terasa. 

Jika belum memasuki waktu imsak, kamu masih bisa minum untuk mengganti cairan yang hilang. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun