Mohon tunggu...
kang nasir
kang nasir Mohon Tunggu... Politisi - Tenaga Ahli DPRD Cilegon

Politik

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Belati Kekuasaan

26 Februari 2024   05:31 Diperbarui: 26 Februari 2024   05:52 132
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

KAU TELAH HUJAMKAN BELATI KEKUASAANMU

KAU  BUNUH CITA  DAN HARAPAN

KAU GUNAKAN BELATI KEKUASAANMU

MEMBUNUH ANGAN MASA DEPAN

DUA BOCAH KECIL BERTAFAKUR BERSIMBAH  PILU

BERTANYA TENTANG SEORANG AYAH

BELATIMU BUKAN BELATI KASIH

BELATI KEKUASAANMU TERAMAT JAHAT

KAU TUNGGU

ADA SAATNYA KAU  MERASAKAN SEMBILU

SEMBILU ATAS BELATI KEKUASAANMU SENDIRI.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun