Mohon tunggu...
KADEK WIWIKWIRAYUNI
KADEK WIWIKWIRAYUNI Mohon Tunggu... Akuntan - S2 ILMU MANAJEMEN UNDIKSHA/HR & ACCOUNTING SUPERVISOR PT WILES VENTURE BALI

MANAJEMEN,SDM,KEUANGAN

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengaruh Self Control dan Pendapatan Terhadap Perilaku Keuangan

29 September 2023   11:58 Diperbarui: 29 September 2023   12:02 172
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Menurut Mien dan Thao (2015),Perilaku keuangan adalah penentuan,akuisisi,alokasi,dan pemanfaatan sumber daya keuangan disertai dengan tujuan keseluruhan dalam pikiran individu.

2.2 Self Control

Self-Control merupakan kemampuan untuk berhati-hati dalam menggunakan uang yang dimiliki, dimana tidak melakukan pembelian spontan atau dengan kata lain menunda pembelian dengan melakukan pertimbangan terlebih dahulu agar uang tersebut dapat digunakan dengan semestinya sehingga terhindar dari perilaku konsumtif.Menurut Caplin (2002) Self control merupakan kemampuan untuk mebimbing tingkah laku sendiri ,berkaitan dengan kemampuan seseorang untk menekan dan merintangi impuls –impuls atau tingkah laku impulsif.

2.3 Pendapatan

Pendapatan umumnya didefinisikan sebagai uang yang diterima seseorang atau sebuah entitas sebagai imbalan atas tenaga atau produk mereka. Bagi kebanyakan orang, pendapatan adalah penghasilan total yang mereka dapat, biasanya dalam bentuk gaji, pengembalian investasi, distribusi uang pensiun, dan jenis penghasilan lainnya.

Pengertian pendapatan menurut akuntansi salah satunya diungkapkan oleh Harnanto, yang menyebut pendapatan sebagai bertambahnya aset dan berkurangnya liabilitas perusahaan akibat adanya aktivitas operasi.

BAB III PEMBAHASAN

Pendapatan seorang individu dalam dunia bisnis seperti sekarang itu bisa didapatkan dari berbagai bidang bisnis dan pekerjaan.Dengan  keleluasaan seseorang dalam berbisnis dan berkarya akan menambah penghasilan mereka dengan tidak dalam satu jenis pekerjaan.

Dalam hal ini tentuanya pengendalian diri untuk menggunakan penghasilan dalam setiap individu berbeda-beda tentu didasarkan pada control yang berbeda dengan tingkat keinginan dan kepuasan yang dirasakan masing masing invidu yang berbeda

Setiap orang memiliki control terhadap dirinya baik dalam lingkungan internal maupun eksternal .Perilaku keuangan yang dimiliki seseoarng dengan tingkat self control yang tinggi akan penuh dengan kehati hatian dalam pengambilan keputusannya,.

Pendapatan yang berbeda juga akan berpengaruh terhadap Perilaku Keuangan seseorang Semakin besar pendapatan maka cenderung pengusaha muda akan mengambil keputusan keuangan dengan lebih cepat tetapi juga akan dibatasi terhadap self control masing masing individu.Maka dari itu self control dan pendapatan akan sejalan menentukan perilaku keuangan seseorang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun