kurasakan di hari libur ini
indah sekali untuk berdamai dengan hati
mari kita rayakan dengan segelas kopi!
hari kemarin sangat melelahkan
hiruk-pikuk kehidupan penuh tantangan
menghadang setiap langkah ke depan
lupakan sejenak sobat!
nikmati yang ada tak perlu sambat
menyebabkan segalanya jadi terhambat
tengoklah sang mentari
ada senyuman di wajahnya berseri-seri
kitapun seharusnya pesemis
usahakan selalu bisa tersenyum manis
meski hati menangis
mari kita bersulang ...
* Singosari, 1 Peb 2022 *
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI