Mohon tunggu...
Joe Firmansyah
Joe Firmansyah Mohon Tunggu... -

memiliki sejarah hidup yang lebih panjang daripada umur yang sudah terlewati

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

My Time Isn't A Snack Box... Mr. Jonan!

7 Februari 2016   22:59 Diperbarui: 7 Februari 2016   23:07 47
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

 

Pepatah yang paling terkenal sampai sekarang adalah Time Is Money hinga kita sebagai manusia, diminta untuk sebisanya menghargai waktu. Menggunakan waktu yang ada untuk hal – hal yang berguna bagi hidup kita sendiri. Tapi bagaimana kalau waktu yang kita gunakan dengan baik itu hanya dihargai snack dan minuman ringan?

Baiklah, hari ini muncul satu peraturan baru mengenai keterlambatan pesawat karena kelalaian maskapai. Berikut kurang lebihnya ;

1.       Keterlambatan Katagori 1 ; 30 – 60 menit, anda hanya akan mendapatkan minuman dari pihak maskapai,

2.       Keterlambatan Katagori 2 ; 61 – 120 menit, waktu anda dihargai oleh snack box,

3.       Keterlambata Katagori 3 ; 121 – 180 menit, waktu tiga jam anda dihadiahi makanan dan minuman berat,

4.       Keterlambatan Katagori 4 ; 181 – 240 menit, lagi – lagi hanya makanan yang bisa anda dapatkan, (berat dan ringan diberikan pada anda)

5.       Keterlambatan Katagori 5 ; lebih dari 240 menit, anda berhak atas biaya ganti rugi sebesar Rp. 300.000,-

6.       Katagori 6 ; Pembatalan, anda berhak dialihkan penerbangannya atau refund tiket anda,

7.       Keterlambatan katagori 2 – 5, anda berhak atas refund seluruh biaya tiket atau dialihkan pada penerbangan berikutnya,

8.       Menyoal biaya kompensasi Rp. 300.000 dapat diberikan berupa voucher yang bisa diuangkan, atau transfer melalui rekening maksimal 3 x 24 jam sejak keterlambatan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun