Realistis
Dan
Nyata
Kata-kata yang banyak orang hanya bisa mengucapkan namun tak semua bisa menerima dengan mudah
Ketika waktu mulai mengajak kita untuk mengalah
Kita menolaknya
Dengan alasan akauvmasih bisa aku masih sanggup dan banyaknya alasan lain
Padahal waktu lebih tahu ...karena waktu tidak pegang alasan tapi dia pegang relita.
Sanggup yah itu menurutmu
Bisa juga itu menurutmu
Hanya dari cara pandangan
Namun kadang kita tidak tahu
Kualitas sudah semakin memudar
Abstrak dalam angan kita yang jadi pegangan
Aturan di tabrak karena keakuan
Batas dilindas karena ambisi
Tanggung jawab ambigu
Keadilan hanya berlaku sebatas individu
Terimalah alami
Jabatan ada batasan
Tanggung jawab ada batasan
Semua ada batasan
Bisikah kita menerima yang nyata yang tertulis benarnya
Bisakah kita buang rasa ego
Bisikah kita buang sebuah  keakuan yang tak terasa akan mencabik rohani kita.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H