Mohon tunggu...
Zahrotul Mujahidah
Zahrotul Mujahidah Mohon Tunggu... Guru - Jika ada orang yang merasa baik, biarlah aku merasa menjadi manusia yang sebaliknya, agar aku tak terlena dan bisa mawas diri atas keburukanku

Guru SDM Branjang (Juli 2005-April 2022), SDN Karanganom II (Mei 2022-sekarang) Blog: zahrotulmujahidah.blogspot.com, joraazzashifa.wordpress.com

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Persahabatan di Dunia Rusa (29)

7 Desember 2020   13:06 Diperbarui: 7 Desember 2020   13:09 268
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi: id.depositphotos.com

"Aaah...aku pusing! Ajari aku, Elk!" Bisik Tutul.

Elk tak mempedulikan permintaan Tutul. Bagi Elk saat tebak-tebakan tak perlu mencontek pekerjaan teman lain. 

"Kan sudah diajari Rein, Tutul! Kamu ingat-ingat deh!" 

Elk menolak permintaan Tutul. Bagaimana sikap Tutul?

Sikap yang baik ya harusnya Tutul menyadari kesalahannya. Namun Tutul malah cemberut.

"Huh...pelit kamu, Elk!"

Reindeer mendengar gumaman Tutul.

"Nggak usah bilang begitu, Tutul. Kamu kerjakan sebisanya saja. Nanti kalau kamu belum paham, aku kasih tahu lagi ya..." ucap Reindeer.

"Tapi, aku kan nggak bisa! Nilaiku bisa jelek!"

"Aku juga nggak bisa mengerjakan semua kok, Tutul! Tapi kukerjakan sebisaku. Aku ingin tahu kemampuan belajarku. Benar-benar bisa atau nggak..." sahut Rusa Merah.

" Iya. Toh nanti Rein ngajari lagi kalau ada yang belum kita bisa..." ujar Timor.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun