Kamu pernah mengalami kunci rumah hilang, namun jika hal ini terjadi jangan khawatir masalah kecil tetapi sangat bikin rumit ini. Kunci rumah hilang akibat lupa taro atau ketinggalan, keselip, dan bagaimanapun kondisi , ini bisa saja menjadi masalah yang rumit walaupun terlihat sepele.
Kadang terjadi saat rumah ditinggalkan, ingat-ingat saat mau masuk kedalam rumah baru ingat gak ada kunci. Awalnya harus tenang terlebih dahulu dicari dan ternyata dicari belum ketemu juga.
Solusi Kunci Rumah Hilang.
1. Selalu membuat kunci Duplikat.
Jika anggota rumah cukup banyak, kamu tidak mempunyai asisten rumah tangga, dengan menggunakan kunci duplikat
Setiap anggota rumah memiliki kunci masing-masing sehingga memudahkan kamu beraktivitas di luar rumah.
Jika ketika salah satu kunci hilang tinggal menunggu anggota rumah yang megang kunci siapa yang pulang lebih cepat.
2. Menaruh Kunci cadangan di Tempat tersembunyi
S.olusi selanjutnya agar tidak hilang menaruh kunci cadangang ditempat tersembunyi seperti dibawah pot, sepatu, dan hanya orang yang tahu persembunyian orang anggota rumah.
3. Menggunakan smarth key
Kalau tidak mau ribet kunci ilang, ganti saja dengan smart key.