Aqidah pada dasarnya merupakan satu kesatuan dalam ajaran islam, Aqidah
Islamiyah adalah keimanan yang pasti kepada Allah SWT dengan melaksanakan
kwajiban bertauhid kepadaNya, beriman kepada para MalaikatNya, Rasul-RasulNya,
Hari Kiamat, dan Taqdir yang baik dan yang buruk. Dan mengimani pula seluruh apa apa
yang telah shahih tentang prinsip prinsip agama (ushuluddin)
A. Annisa (4): 125 dan Assyura(42): 13
125. Dan siapakah yang lebih baik agamanya daripada orang yang dengan ikhlas berserah
diri kepada Allah, sedang dia mengerjakan kebaikan, dan mengikuti agama Ibrahim yang
lurus? Dan Allah telah memilih Ibrahim menjadi kesayangan(-Nya).
diwasiatkan-Nya Nuh dan apa yang telah Kami tunjukkan kepada (Muhammad) dan apa
yang telah Kami wasiatkan kepada Ibrahim, Musa dan Isa yaitu tegakkanlah agama