Mohon tunggu...
James Mancuso
James Mancuso Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Tips Menjawab Soal Benar Salah

14 Mei 2017   02:02 Diperbarui: 14 Mei 2017   20:34 1306
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Nasib kita di sekolah ditentukan dari ulangan-ulangan yang kita hadapi tiap harinya. Ada ulangan  yang berupa benar/salah. jika anda terjebak di suatu soal pasti anda akan berpikir kalau tidak ada cara yang lebih baik dari pada menebak. tapi adakah pola rahasia yang kita bisa gunakan untuk menjadi sedikit kelebihan kita dalam melakukan ulangan tersebut?

Itulah yang akan saya coba cari tahu, apakah ada pola rahasia atau kecenderungan manusia dalam membuat tes seperti ini. saya mendapatkan berbagai tes dari interner dan mengambil total 100 ulangan yang bermacam-macam dan terdiri dari: 34 dari sekolah dan perkuliahan,  66 dari tes- tes lainnya. Ada dari tes-tes olahraga di internet, ada dari tes wawasan negara dan lainnya. tetapi semua pembuat soal berbeda-beda, ada yang mencba sekuat mungkin untuk membuat soal itu seacak mungkin ada juga yang tidak peduli dengan semua itu.

BENAR ATAU SALAH

soal macam ini adalah soal yang paling mudah ditebak karena haya memiliki 2 jawaban yang memungkinkan sehingga memiliki peluang jawaban 50% untuk benar, tapi apakah peluangnya benar-benar 50%?. dari hasil tes-tes yang saya dapat saya mengumpulkan info bahwa benar keluar dengan 56% dan salah dengan 44%. itu menunjukan kalau benar lah yang lebih banyak menjadi jawabannya. ini bisa terjadi karena manusia lebih cepat terpikir sebuah fakta yang benar daripada membuat sebuah jawaban yang salah sehingga meninggalkan jawab benar yang berlebih. penemuan saya lainnya adalah kalau soal macam ini tidak sepenuhnya acak. dari contoh kunci jawban 20 soal geografi yang saya ambil: FTTFTFFTTFTTFTTTFTTF. dan dari sama saya dapat menyimpulkan kalau itu tidak acak. dari jawaban itu 13 dari 20 kali jawaban akan berbeda dari yang sebelumnya, jadi ada kemungkinan kalau 65% jawab selanjutnya akan berbeda.

Jadi saran saya dalam menebak soal benar salah adalah:

1.kerjakanlah semua soal yang menurut anda mudah terlebih dahulu.

2.jika di soal sebelumnya anda sangat yakin dengan jawaban anda pilihlah sesuai dengan kebalikannya.

3.jika anda benar-benar tidak bisa apa-apa pilihlah jawaban benar karena jawaban benar lebih besar peluangnya menurut statistik

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun