Buah nanas sudah banyak di kenal dikalangan masyarakat namun banyak berbagai isu yang keluar tentang buah ini. Ada yang bilang buah nanas ini sangat berbahaya jika terus menerus di konsumsi, Ada yang bilang sangat baik untuk terus mengkonsumsi buah nanas  ini.
Ternyata buah nanas ini kaya akan nutrisi, sangat baik untuk kesehatan tubuh dan mampu melancarkan pencernaan juga. Menurut informasi yang telah ditemukan dari beberapa penelitian bahwa mengkonsumsi buah nanas ini sangat baik untuk kesehatan dan mampu menyembuhkan penyakit.
Nah apa saja yang menjadi keistimewaan dari buah nanas ini adalah:
- Dapat melunturkan zat-zat limbah dari tubuh jika mengkonsumsi nanas dengan secara teratur.
- Membuat nafsu makan menjadi bertambah dan menurunkan berat badan dengan cepat.
- Mampu menyingkirkan sel-sel lemak.
- Kaya akan vitamin C untuk meningkatkan produksi kolagen dan elastis kulit sehingga kulit terlihat lebih cantik.
- Meningkatkan sirkulasi darah sehingga sel-sel darah lebih banyak menerima oksigen.
- memperkuat atau meningkatkan metabolisme tubuh
- Antiimflamasi yang akan membantu dalam mengatasi nyeri sendi, sakit kepala dan nyeri otot.
- Dapat menyeimbangkan elektrolit
- Menjaga kesehatan gigi, dan memutihkan.
Sangat banyakan jika mengkonsumsi nanas secara teratur bahkan menurut informasi dari seorang penelitian, Anda bisa mengkonsumsinya dengan sehari 4 kali sama dengan waktu anda makan.
Semoga bermanfaat.!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H