Mohon tunggu...
Jajlife
Jajlife Mohon Tunggu... pelajar -

Setidaknya terdapat "bukti" bahwa aku pernah hidup.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

UN 2012: Antara Harapan dan Kejujuran

8 Mei 2012   23:39 Diperbarui: 25 Juni 2015   05:32 129
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Maraknya mass cheating (Mencontek Massal) adalah cerminan kondisi generasi di Indonesia beberapa tahun terakhir ini. Motivasi belajar yang cenderung menurun beserta barometer prestasi yang harus diraih selau ditingkatkan sejalan berjalannya kurikulum baru. Seyogyanya pemerintah tidak hanya meningkatkan ukuran yang harus ditempuh para siswa, tetapi juga mngkonstruk maindset para siswa agar memiliki semangat dan mental prestasi dalam belajar.

Apabila dipaksakan dengan barometer yang cenderung meningkat, sementara mental dan semangat para siswa dalam belajar semakin menurun, maka inilah hasilnya. Apalah artinya sebiah nilai 90 yang hanya terkandung nilai kuantitasnya saja tanpa kualitas.

Apabila tidak ada respon yang serius dari pemerintah, maka hal ini akan menjadi akut yang berkepanjangan, karena terbukti telah beberapa tahun ini kasus mass cheating selalu ada. Apalah artinya sebuah database yang ber-raport-kan A apabila tidak ada substansi yang terkandung di dalamnya.

Semoga pada tahun-tahun selanjutnya pemerintah dapat menemukan problem solvong dari masalah ini. Semoga generasi muda Indonesia tidak hanya mempunyai nilai juara tetapi juga mempunyai mental juara. Karena tidak sedikit siswa-siswa yang pada masa kanak-kanaknya berprestasi, ternyata tidak menjadi apa-apa di masa depannya. Begitupun sebaliknya, banyak siswa-siswa yang pada masa kanak-kanaknya tidak berprestasi bahkan dianggap bodoh sekalipun, ternyata menjadi someone di masa depannya. Maka ini adalah tanda tanya besar bagi kita semua.....

Karena generasi muda adlah aset bangsa.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun